Pengumuman Calon Peserta dan Jadwal Pengambilan Toga Wisuda 10 Desember 2022
Diumumkan kepada semua mahasiswa calon peserta wisuda perihal Wisuda Periode I (Offline 10 Desember 2022) Tahun Akademik 2022/2023.
Peserta wisuda adalah mahasiswa yang sudah yudisium sampai dengan bulan November 2022 dan sudah membayar wisuda.
Berikut daftar calon peserta dan jadwal pengambilan toga terlampir.